PERATURAN DESA SUMBEREJO NOMOR 09 TAHUN 2018 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA ( APBDES )
WAHYU H 18 Februari 2019 08:23:15 WIB
Sumberejo ( SID ),Sebagai bentuk tanggungjawab pemerintah Desa Sumberejo dan sebagai dasar utama dilaksanakannya program dalam upaya mensejahterakan masyarakat di tahun 2019,pemerintah Desa Sumberejo bersama Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ) Sumberejo telah menetapkan Peraturan Desa Tentang Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa,Desa Sumberejo Tahun Anggaran 2019. Penetapan Peraturan Desa ini diharapkan dapat semaksimal mungkin mengakomodir kebutuhan masyarakat dibeberapa bidang dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Sumberejo.
Berikut kami lampirkan kegiatan di lima bidang yang masuk dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Sumberejo Tahun Anggaran 2019.
Dokumen Lampiran : PERATURAN DESA SUMBEREJO NOMOR 09 TAHUN 2018 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA ( APBDES ) TA.2019
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kapolres Gunungkidul Laksanakan Silaturahmi Kamtibmas di Kalurahan Sumberejo
- PERATURAN KALURAHAN TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN SUMBEREJO TA. 2026
- Musrenbang RKPD 2027 Kapanewon Semin Jadi Forum Strategis Sinkronisasi Pembangunan Daerah
- Kalurahan Sumberejo Salurkan Dansos “Sumberejo Peduli” untuk Warga yang Membutuhkan
- KKN TEMATIK MAHASISWA DUTA BANGSA SURAKARTA MENYELENGGARAKAN PENGAJIAN WARGA
- APEL PERINGATAN HARI DESA NASIONAL KALURAHAN SUMBEREJO
- Apel Pertama Awal Tahun 2026, Pamong Kalurahan Sumberejo Teguhkan Komitmen Pelayanan















