PRA MUSRENBANG KAPANEWON SEMIN TAHUN 2023
WAHYU H 14 Januari 2022 10:50:39 WIB
Sumberejo ( SID ). 14 Januari 2020. Pembangunan adalah usaha menuju yang lebih baik di segala hal. Oleh karena itu perlu adanya suatu perencanaan yang baik, termasuk dalam prosesnya.
Kamis, 13 Januari 2022 bertempat di Ruang Rapat I Kapanewon Semin diadakan acara Pra Musrenbangkal Kapanewon Semin untuk membahas usulan - usulan dari 10 kalurahan yang tertuang dalam Aplikasi SIPD Kementerian Dalam Negeri RI. Dalam usulan yang disampaikan terbagi menjadi dua sektor penganggaran, yaitu PIS dan PIWK.
Acara tersebut dimulai pukul 10.00 WIB sd 13.00 WIB dan dihadiri dari Bappeda Kab. Gunungkidul, Panewu Semin dan Jajarannya, serta perwakilan dari sepuluh Kalurahan di kapanewon Semin yang menyertakan 4 unsur, diantaranya : Lurah, Pamong, LPMK dan tokoh perempuan setempat. Untuk Kalurahan Sumberejo, dihadiri oleh Carik ( mewakili Lurah ), Ulu-ulu, Pangripta, LPMK dan perwakilan dari Kader Kesehatan.
Diakhir acara dlaksanakan sidang per bidang untuk menentukan prioritas kegiatan, yaitu bidang pembangunan, Ekonomi Sosial Budaya dan pemerintahan, dan selanjutnya dibuat berita acara dan disampaikan kepada Bappeda Kab.Gunungkidul.
Sekian.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Terungkap! Strategi BUMKal Sumber Sejahtera Wujudkan Ketahanan Pangan 2025
- Perpustakaan Sumber Ilmu Sumberejo Terima Bantuan 200 Judul Buku dari Perpusnas RI
- KAMITUWO DAN OPERATOR SID SE-KAPANEWON SEMIN BERKUMPUL ADA PROGRAM APA ITU ?
- Pemerintah Kalurahan Sumberejo Salurkan Bantuan Sosial untuk Warga Terdampak Puting Beliung
- Perpustakaan Sumber Ilmu Sumberejo Terima Bantuan Rak Buku dari Perpustakaan Nasional RI
- Wujud Nyata Gotong Royong! Balai Dusun Logantung Mulai Dipasang Lantai Granit
- Perpustakaan Sumber Ilmu, KIM, dan Pemerintah Kalurahan Sumberejo Galang Semangat GERMAS Melalui Sen
















