Sumberejo ( SID ) Rabu, 26 Maret 2025Bertempat di aula Balai Kalurahan Sumberejo telah melaksanakan pemberian BLT Dana Desa . Acara di mulai pukul 09.00 Pagi. Dengan di dampingi Bapak Lurah Sumberejo, Kamituo Sumberejo, Pendamping Desa serta Babinsa Kalurahan Sumberejo acara berjalan tertib dan lancar. BLT untuk awal tahun ini meliputi Bulan Januari,Februari,Maret dengan besaran dana disalurkan Rp 300 ribu/bulan/KK (kepala keluarga). 

Artikel Terkini